Anti Ribet! Cara Buat Puding Tiramisu Tanpa Telur, No Oven dan Mixer, Gak Dikukus Juga, Cocok Jadi Ide Jualan

- 11 November 2022, 19:16 WIB
resep puding tiramisu tanpa telur
resep puding tiramisu tanpa telur /YouTube Vinastar Channel

BERITASUKOHARJO.com – Mau buat hidangan penutup yang enak tapi yang anti ribet? Sini merapat, karena artikel ini punya jawaban dan solusinya.

Nih, cara buat puding tiramisu yang anti ribet, karena puding tiramisu ini tanpa telur. Cara buatnya juga no oven dan no mixer, gak dikukus juga. Hanya dimasukkan ke dalam kulkas sebentar langsung bisa disantap.

Puding tiramisu ini bagus dan cocok juga jadi ide jualan, karena seperti BeritaSukoharjo.com bilang tadi, puding ini mudah banget buatnya.

Baca Juga: Mewah Banget Padahal dari Roti Tawar Aja, Cemilan Cantik Modal Murah Meriah untuk Ide Jualan Kekinian

Berikut ini resep dan cara buat puding tiramisu anti ribet yang dirangkum secara lengkap dari kanal YouTube Vinastar Channel.

Bahan-Bahan:

- 3 lembar roti tawar

- 1 bungkus agar agar tanpa rasa (7 gram)

- ½ kotak keju (80-90 gram)

Halaman:

Editor: Sekar Widyaningrum

Sumber: YouTube Vinastar Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x