Punya Singkong? Dibikin Jadi Ide Jualan Cemilan Perkedel Aja! Kriuk di Luar Lembut di Dalam, Pasti Laris Manis

- 10 November 2022, 10:17 WIB
ide jualan cemilan perkedel singkong yang kriuk dan lembut
ide jualan cemilan perkedel singkong yang kriuk dan lembut /YouTube Dapur Riara

2. Rebus air secukupnya di dalam panci, tunggu sampai airnya mendidih.

3. Setelah mendidih, masukkan semua potongan singkong, lalu rebus sampai singkong matang dan empuk.

4. Setelah matang dan empuk, angkat dan tiriskan singkong rebus di dalam wadah.

5. Hancurkan singkong dengan menggunakan ulekan atau garpu sampai teksturnya lumat atau halus, aduk-aduk dengan spatula.

6. Setelah singkong halus, lalu masukkan 5 sdm tepung maizena, 1 sdt garam, ½ sdt kaldu bubuk, ¼ sdt MSG, ½ sdt lada bubuk.

7. Tambahkan juga 3 siung bawang putih yang sudah dihaluskan, irisan 2 batang daun bawang, kemudian aduk-aduk semua bahan sampai tercampur rata.

Baca Juga: Modal 1 Bungkus Mie Indomie Bisa Jadi Cemilan Otak-otak Banyak, Jadi Ide Jualan Pasti Laris Dijual 1000an

8. Setelah tercampur rata dan adonannya kalis, ambil secukupnya adonan dan bentuk bulat pipih, sisihkan ke dalam wadah, lakukan sampai habis, sisihkan sementara.

9. Siapkan kulit pangsit secukupnya, lalu potong-potong kecil, sisihkan juga di piring.

10. Siapkan mangkuk, lalu pecahkan telur sebanyak 1 butir, lalu kocok lepas, sisihkan.

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi

Sumber: YouTube Dapur Riara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah