Lagi Hujan Paling Cocok Santap Bubur Kacang Ijo Ketan Hitam ala Madura Hangat-Hangat, Ini Resepnya

- 3 November 2022, 09:56 WIB
Resep bubur kacang ijo ketan hitam ala Madura yang hangat cocok saat hujan
Resep bubur kacang ijo ketan hitam ala Madura yang hangat cocok saat hujan /YouTube Ika Mardatillah

150 gram ketan hitam

1/2 sendok teh garam

8 sendok makan gula pasir

1 lembar daun pandan, ikat

Baca Juga: Wow! Ternyata Singkong Bisa Dibuat Cemilan Cantik dan Mewah Seperti Ini, Dijamin Legit dan Bikin Ketagihan

Cara Membuat:

1. Siapkan 250 gram kacang ijo dan rendam menggunakan air kurang lebih selama 2 jam. Setelah direndam, cuci kacang ijo lalu tiriskan.

2. Selanjutnya, nyalakan kompor lalu didihkan 2 liter air dalam panci. Setelah air mendidih, masukkan kacang ijo yang tadi telah direndam dalam air. Masukkan juga 2 ruas jahe dan 2 ikat daun pandan ke dalam air mendidih.

3. Masak kacang ijo selama 5 menit, lalu matikan kompor dan diamkan selama 30 menit, dan terakhir masak kembali selama 7 menit.

4. Kemudian, aduk-aduk sebentar kacang ijo rebus tersebut dan tambahkan 50 gram gula merah yang telah disisir, 150 gram gula pasir, dan 1/4 sendok teh garam.

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti

Sumber: YouTube Ika Mardatillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah