10 Manfaat Buah Pisang: Buat Kalian yang Sedang Diet, Merapat!  

- 25 Oktober 2022, 09:36 WIB
10 Manfaat Buah Pisang
10 Manfaat Buah Pisang /PIXABAY/Alexas_Fotos

BERITASUKOHARJO.com – Siapa sih yang belum pernah makan buah pisang? Kalian pasti sudah sering makan buah pisang.

Untuk menyantap buah pisang, kalian bisa memakannya secara langsung, atau dengan dimasak terlebih dahulu.

Banyak cara untuk memasak buah pisang ini, mulai dari menggorengnya, mengukusnya, hingga mengolahnya menjadi berbagai varian bolu pisang.

Sadar atau tidak kalian sadari, sebenarnya ada banyak manfaat dari buah pisang. Dalam artikel ini telah dituliskan bahwa ada 10 manfaat yang bisa kalian dapat dengan mengonsumsi buah pisang.

Baca Juga: Cara Paling Mudah Bikin Roti Ketawa, Tanpa Mentega Tanpa Digunting, Cemilan Ide Jualan Ini Enaknya Kebangetan!

Lantas, apa saja manfaat dari mengonsumsi buah pisang?

BeritaSukoharjo.com telah merangkum dari Website Kemenkes, 10 manfaat dari buah pisang, simak penjelasannya di bawah ini.

1. Membantu Atasi Hipertensi

Buah pisang mengandung kalium. Fungsi dari kalium ini adalah mengatur keseimbangan antara cairan dan elektrolit. Dengan demikian, tekanan darah akan tetap stabil.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana

Sumber: kemenkes.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x