Selembut Puding, Cara Mudah Bikin Tahu Sutra yang Teksturnya Super Halus, Ekonomis, Dijamin Anti Gagal

- 8 Oktober 2022, 18:16 WIB
Cara mudah bikin tahu sutra, bisa selembut puding dan ekonomis juga
Cara mudah bikin tahu sutra, bisa selembut puding dan ekonomis juga /YouTube Dapur Leony

BERITASUKOHARJO.com - Kamu suka makan tahu biasa atau tahu sutra, nih? Ada begitu banyak olahan dari tahu sutra yang bisa kamu coba di rumah, salah satunya adalah sapo tahu.

Kamu bisa mendapatkan tahu sutra atau tofu ini di supermarket, pasar atau pun di kios dekat rumah. Namun, kamu bisa membuat tahu sutra ini di rumah sendiri, loh.

Jadi, tahu sutra ini selembut puding, karena teksturnya super halus. Dijamin hasilnya seperti yang dijual di pasar atau supermarket.

Selain teksturnya yang super halus, bahan yang digunakan untuk membuat tahu sutra ini terbilang ekonomis.

Baca Juga: Pantas Jadi Rebutan, Onde-onde Pelangi Anti Kempes dan Kopong Seenak Ini, Ide Jualan Laris Manis Omzet Besar!

Kali ini, BeritaSukoharjo.com akan membagikan cara mudah bikin tahu sutra selembut puding, dijamin anti gagal. Sebagaimana yang dilansir dari kanal YouTube Dapur Leony berikut ini.

Bahan:

250 gr kacang kedelai untuk membuat 750 ml susu kedelai plain
5 butir telur
1,5 sdm tepung maizena
1 sdt garam

Cara membuat:

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Dapur Leony


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x