Tak Perlu Beli di Luar, Inilah Resep Simple Bikin Tahu Tek Sambal Kacang, Super Enak, Bikin Nagih

- 26 September 2022, 16:18 WIB
Resep Praktis Bikin Tahu Tek Sambal Kacang
Resep Praktis Bikin Tahu Tek Sambal Kacang /YouTube Ika Mardatillah

BERITASUKOHARJO.com - Salah satu makanan khas Surabaya adalah tahu tek. Sebuah makanan khas yang terbuat dari tahu yang digoreng, kemudian dilengkapi dengan lontong dan disiram dengan sambal kacang.

Makanan tahu tek ini biasa dijumpai di pinggiran jalan atau pun di warung-warung makan. Namun, kamu tak perlu repot-repot lagi beli di luar.

Kamu bisa bikin tahu tek sendiri di rumah dengan bahan seadanya. Dijamin tahu tek yang disiram dengan sambal kacang ini membuatmu bikin nagih terus.

Sebab, sambal kacang tahu tek ini super enak. Siapa saja pasti ketagihan dengan rasanya. Penasaran bagaimana resep tahu tek ini?

Baca Juga: Wow, Terong Digoreng dengan Tepung Bumbu dan Daun Jeruk Begini Lebih Nikmat, Jadi Lauk atau Cemilan Enak Semua

Inilah resep simple bikin tahu tek yang disiram sambal kacang super enak yang akan dibagikan BeritaSukoharjo.com sebagaimana yang sudah dilansir dari kanal YouTube Ika Mardatillah berikut.

Bahan:

4 sdm kacang tanah
1 1/2 sdm petis udang
1 siung bawang putih
2 buah cabai rawit
1/4 sdt garam
2 sdm kecap manis
4 buah tahu
1 butir telur
1 buah kentang
Lontong
Tauge
Mentimun
Bawang goreng
Daun seledri

Cara membuat:

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Ika Mardatillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x