Telur, Timun dan Wortel Dibikin Begini Jadi Lebih Enak, Segar, dan Sangat Praktis Untuk Menu Makan Siang

- 24 September 2022, 09:00 WIB
Telur, Timun dan Wortel jadi Menu Makan Siang Enak
Telur, Timun dan Wortel jadi Menu Makan Siang Enak /YouTube resep dapur mantul

6 butir telur rebus
3 buah timun
1 buah wortel
2 lembar daun salam
4 lembar daun jeruk
2 batang sereh
200 ml air
1 sdt garam
1 sdt kaldu bubuk
1 sdm gula pasir
1 sdm cuka
Bawang merah secukupnya
Cabai rawit merah dan hijau secukupnya

Bumbu halus:

7 siung bawang merah
4 siung bawang putih
4 butir kemiri
Jahe
Kunyit
Air secukupnya

Baca Juga: Tahu, Tempe, dan Buncis Dimasak Kuah Santan Pedas dan Gurih, Resep Super Lezat Bikin Boros Nasi

Cara membuat:

1. Pastikan semua bahannya sudah tersedia. Kemudian, siapkan wajan yang berisi minyak goreng. Panaskan minyak menggunakan api sedang saja.

2. Jika sudah panas, masukkan telur rebus yang sudah dikupas ke dalam minyak panas. Goreng telur rebus hingga berkulit kecokelatan.

Jika sudah berkulit kecokelatan, angkat dan tiriskan dari minyak. Sisihkan.

3. Selanjutnya adalah potong-potong timun dan buah wortel. Dipotong bentuk korek api yang berukuran agak besar.

Untuk timun dibuang bijinya, ya. Setelah semuanya dipotong-potong, sisihkan terlebih dahulu.

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube resep dapur mantul


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah