Cara Mudah Bikin Tempe Goreng Tepung Paling Enak dan Gurih, Ikuti Resep Ini Ada Rahasia agar Kriuk Tahan Lama

- 21 September 2022, 04:09 WIB
Resep rahasia cara mudah membuat tempe goreng tepung enak, gurih, kriuk, dan tahan lama
Resep rahasia cara mudah membuat tempe goreng tepung enak, gurih, kriuk, dan tahan lama /YouTube Janah Life

BERITASUKOHARJO.com - Olahan tempe goreng tepung sudah seperti makanan pokok bagi orang Indonesia. Namun, dalam membuat menu ini dengan hasil enak dan gurih, perlu resep yang sesuai.

Di bawah ini, kamu akan diberitahu tentang resep dan cara mudah dalam membuat tempe goreng tepung paling enak dan gurih. Selain itu, ada rahasia agar bisa kriuk tahan lama.

Dua rahasia agar tempe goreng tepung bisa kriuk tahan lama adalah tambahkan tepung maizena dan tepung beras. Selain itu, cara mudah agar bisa enak dan gurih, tambahkan bumbu yang dihaluskan.

Berikut adalah resep rahasia dan cara mudah dalam membuat tempe goreng tepung paling enak dan gurih, dengan tekstur kriuk tahan lama.

Baca Juga: Ide Jualan dari Telur Modal Rp10.000 Omzet Rp100.000, Cemilan Enak, Gurih dan Lembut, Pasti Ramai Pembeli

BeritaSukoharjo.com telah merangkum semua bahan-bahan dan cara membuatnya dari kanal YouTube Janah Life.

Bahan-bahan:

2 papan tempe

2 butir bawang putih

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti

Sumber: YouTube Janah Life


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x