Resep Gulai Jantung Pisang Termasuk Trik Rahasia agar Tidak Hitam Dan Enak

- 1 September 2022, 11:27 WIB
resep dan trik rahasia memasak gulai jantung pisang agar tidak hitam dan enak
resep dan trik rahasia memasak gulai jantung pisang agar tidak hitam dan enak /YouTube Mama Ci Memasak

BERITASUKOHARJO.com - Pisang selain dikenal dengan buahnya yang manis, ternyata bagian jantung pisang dapat diolah menjadi resep gulai, rasanya tak kalah enak dari buahnya. 

Buat yang belum tau seperti apa bentuknya, coba kunjungi kebun pisang terdekat. Jika menemui bunga pisang, petik lalu masak seperti resep gulai jantung pisang ini. Ada trik rahasia agar jantung pisang tidak hitam.

Penasaran kan lezatnya seperti apa? Nah, resep gulai jantung pisang ini harus Anda coba masak sendiri di rumah. Boleh juga masak bareng keluarga besar, yang penting tetap ikuti trik rahasia di sini agar tidak hitam dan enak.

Pokoknya resep gulai jantung pisang tidak akan membosankan dimakan berkali-kali, tidak ada pengaruh buruk bahkan menyehatkan.

Baca Juga: Terong dan Cumi Asin Dimasak Dengan Bumbu Ini Jadi Lebih Enak, Intip Resep Lengkapnya

Selengkapnya mungkin Anda bisa terus menyimaknya. Berikut resep gulai jantung pisang agar tidak hitam dan enak yang sudah disiapkan oleh BeritaSukoharjo.com dikutip dari YouTube Mama Ci Memasak.

Bahan-bahan:

2 buah jantung pisang
3 buah santan instan 65 ml
1 sdm garam
½ sdm gula
½ sdm kaldu bubuk
½ sdm ketumbar bubuk
Bawang goreng secukupnya

Bumbu halus:

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti

Sumber: YouTube Mama Ci Memasak


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x