Resep Olahan Santan, Tepung Ketan, dan Gula Merah Jadi Cemilan Legit Tradisional, Cocok untuk Ide Jualan

- 25 Agustus 2022, 16:20 WIB
resep gemblong, cemilan tradisional hasil olahan santan dan tepung ketan
resep gemblong, cemilan tradisional hasil olahan santan dan tepung ketan /Instagram @lysa_tangkulung

Baca Juga: Jangan Digoreng Saja, Olah Kerupuk dan Telur Jadi Makanan Lezat dengan Resep Ini, Sekali Coba Pasti Ketagihan!

Cara membuat gemblong:

1. Siapkan wadah, masukkan air panas dan santan instan, kemudian aduk rata. Jika sudah, sisihkan.

2. Ambil wadah lain dan masukkan tepung ketan, tepung beras, kelapa parut, dan garam. Aduk rata

3. Tuang santan hangat yang tadi sudah dibuat ke dalam adonan tepung secara bertahap sambil diuleni pakai tangan.

4. Setelah adonan ulen dan tercampur rata, potong adonan menjadi bagian-bagian kecil dengan berat masing-masing 34 gram.

5. Siapkan wajan dan panaskan minyak secukupnya. Goreng adonan gemblong yang sudah dibagi sama rata tadi dengan api sedang hingga matang, yang ditandai dengan gemblong mengapung.

6. Jika gemblong sudah matang, angkat dan tiriskan. Diamkan hingga agak dingin.

Baca Juga: Punya Pisang dan Santan? Yuk Cobain Resep Cemilan Enak dan Manis Ini! Dijamin Semua Ketagihan

7. Untuk lapisan gula merah gemblong, siapkan panci, masukkan gula merah, gula pasir, daun pandan yang sudah disimpul, garam, dan air.

Halaman:

Editor: Sekar Widyaningrum

Sumber: Instagram @lysa_tangkulung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah