Resep Olahan Tahu dan Sosis, Jadi Cemilan Garing di Luar dan Lembut di Dalam, Anak-Anak Pasti Suka!

- 3 Agustus 2022, 14:01 WIB
Resep olahan tahu dan sosis, jadi cemilan garing di luar dan lembut di dalam, anak-anak pasti suka!
Resep olahan tahu dan sosis, jadi cemilan garing di luar dan lembut di dalam, anak-anak pasti suka! /YouTube Cooking With Michan

BERITASUKOHARJO.com - Mau buat cemilan dari tahu putih? Tapi bingung di buat apa? Sepertinya resep olahan tahu dan sosis ini cocok.

Kamu bisa jadikan olahan tahu dan sosis jadi cemilan enak sekaligus mengenyangkan, anak-anak pasti suka apalagi tekstur yang garing di luar dan lembut di dalam, bikin ketagihan.

Seperti yang diketahui anak-anak suka dengan cemilan berbentuk lucu, nah resep olahan tahu dan sosis ini salah satunya.

Dengan potongan sosis seperti kaki cumi membuat cemilan dari tahu dan sosis ini sangat menggemaskan, selain dijadikan cemilan bisa juga dijadikan lauk.

Baca Juga: Cukup Pakai 1 Papan Tempe, Inilah Resep Perkedel Tempe Pedas yang Cocok untuk Cemilan di Siang Hari

Tekstur dari olahan tahu dan sosis ini garing di luar dan lembut di dalam bikin kamu yang makan mau lagi dan lagi.

Penasaran dengan resep olahan dari tahu dan sosis? Yuk langsung simak resep yang telah BeritaSukoharjo.com rangkum dari kanal YouTube Cooking With Michan.

Bahan-bahan:
500 gr tahu putih
3 butir telur
2 batang wortel
2 batang daun bawang
4/5 buah sosis ayam/sapi

Bumbu:
3 cabe merah
3 siung bawang merah
4 siung bawang putih
1 sdt garam
1 sdt penyedap rasa
1/2 sdt lada bubuk

Halaman:

Editor: Klara Delviyana

Sumber: YouTube Cooking With Michan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x