Resep Seblak Pedas, Super Simple dan Bikin Ketagihan, Kamu Wajib Coba

- 2 Agustus 2022, 06:50 WIB
Resep Seblak Pedas
Resep Seblak Pedas /Instagram @mariaulfah1357

Kerupuk secukupnya
2 buah ceker
1 buah sosis
2 buah bakso ikan
4 buah bakso sapi
1 lembar daun jeruk
1 butir telur
Kol secukupnya
Minyak goreng secukupnya untuk menumis bumbu
Air secukupnya
½ sdt garam
1 sdt gula pasir
1 sdm saus sambal
½ sdt kaldu ayam bubuk
2 sdm muncung bubuk cabe

Cara membuat:

1. Pertama, siapkan semua bahan-bahannya.

Baca Juga: Ini 2 Resep Olahan Sosis untuk Ide Bekal Sekolah Anak, Bunda Harus Baca!

2. Kemudian, siapkan wadah. Masukkan kerupuk ke dalam wadah tersebut. Lalu, tuangkan air ke dalamnya. Direndam selama 1 jam.

Sebagian penjual seblak ada yang tidak merendam kerupuknya terlebih dahulu. Namun, alangkah baiknya bila kerupuknya direndam dulu agar memasaknya tidak terlalu lama.

Apabila kerupuknya sudah direndam selama 1 jam, sisihkan terlebih dahulu, ya.

3. Selanjutnya, siapkan ulekan. Ulek kencur dan beang putih hingga halus.

4. Setelah kencur dan bawang putih halus, lanjut untuk menghaluskan cabe merah dan cabe rawit.

Baca Juga: Resep Sambal Teri Enak, Bahan Sederhana Dimakan dengan Nasi Jadi Lauk Istimewa!

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Ceceromed Kitchen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah