Jarang Diketahui, Begini Cara Rahasia Menyimpan Bawang Putih agar Awet Sebulan, Simple Banget

- 28 Juli 2022, 12:36 WIB
Cara rahasia menyimpan bawang putih agar awet hingga sebulan
Cara rahasia menyimpan bawang putih agar awet hingga sebulan /Pexels/Nick Collins.

Baca Juga: Resep Cemilan Gurih dan Renyah Dari Bahan Ini Bikin Nagih, Intip Resepnya, Yuk!

Lantas, bagaimana caranya? Apa yang harus dilamu? Bawang putih harus diapakan?

Jangan khawatir karena BeritaSukoharjo.com telah merangkum cara rahasia menyimpan bawang putih agar awet hingga sebulan.

Tips atau cara rahasia ini sebagaimana dirangkum dari akun Instagram @krukkrukgarlic.

Simak hingga tuntas, ya!

Baca Juga: Resep Olahan Kubis Tua dan Ikan Teri Jadi Menu Enak dan Super Irit, Simak Cara Buatnya!

Cara Menyimpan Bawang Putih agar Awet Sebulan:

1. Kupas kulit bawang putih, lalu potong dadu.

2. Jemur bawang putih sampai agak kering. Namun, jangan sampai berubah warna gelap, ya.

3. Masukkan bawang putih ke dalam toples kaca atau sejenisnya.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani

Sumber: Instagram @krukkrukgarlic


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah