Resep Sate Ayam Terenak Dilengkapi dengan Bumbu Kacang, Wajib Coba!

- 26 Juli 2022, 08:07 WIB
Sate ayam bumbu kacang
Sate ayam bumbu kacang /Instagram @eviealice.

Cara membuat:

1. Siapkan semua bahan-bahannya.

2. Kemudian, siapkan wadah. Masukkan ayam yang sudah dipotong-potong dadu. Ukurannya boleh disesuaikan saja.

Baca Juga: Resep Semur Telur, Sajian Sederhana dan Enak

3. Setelah itu, masukkan bawang putih yang sudah dihaluskan sebelumnya. Diaduk-aduk hingga semua bawang putih halus tercampur sempurna dengan daging ayamnya.

4. Lalu, tambahkan kecap manis. Aduk-aduk lagi hingga merata. Setelah merata, sisihkan terlebih dahulu di dalam kulkas selama 1 jam atau 1 malam agar bumbunya lebih meresap lagi.

5. Setelah itu, siapkan bumbu kacangnya. Siapkan wajan yang berisi minyak goreng.

Lalu, goreng cabe merah, cabe rawit, daun jeruk dan juga bawang putih. Digoreng hingga matang, ya. Sisihkan sebentar.

6. Kemudian, sangrai kemiri dengan api kecil saja, ya. Sisihkan.

Baca Juga: Resep Menu Sarapan untuk Orang Sibuk, Bikinnya Cuma 10 Menit Saja

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Cheche Kitchen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x