Resep Kue Pukis Tape Singkong Ekonomis, Olahan Cemilan Tekstur Super Empuk dan Lembut

- 25 Juli 2022, 11:08 WIB
Resep kue pukis tape singkong ekonomis, olahan cemilan dengan tekstur empuk dan lembut
Resep kue pukis tape singkong ekonomis, olahan cemilan dengan tekstur empuk dan lembut /Instagram @veronicadhani

11. Lalu, masukkan margarin yang sudah cair ke dalam adonan secara bertahap sambil diaduk.

12. Aduk-aduk hingga adonan tercampur sampai benar-benar rata.

13. Tutup adonan menggunakan serbet bersih. Diamkan selama satu jam.

14. Setelah satu jam berlalu, Adonan sudah mengembang dan berbuih, lalu aduk adonan sampai buihnya hilang.

15. Masukkan ke teko/gelas ukur besar, panaskan cetakan pukis dengan api sedang cenderung kecil.

16. Setelah cetakan panas, olesi secara tipis menggunakan margarin.

Baca Juga: Ide Jualan 1000-an, Cemilan Tempe Kepal yang Enak, Simak Resep Berikut!

17. Lalu aduk adonan, tuang sampai ukurannya tiga per empat cetakan. Tutup cetakan dan panggang sampai kue pukisnya matang,

18. Jika ingin diberi topping, saat pukis setengah matang bisa diberikan topping sesuai selera masing-masing.

19. Tanda kalau kue pukis tape singkongnya sudah matang adalah permukaan atas tidak lengket dan pinggirannya sudah berwarna kuning kecoklatan.

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti

Sumber: YouTube dapur enta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah