Trik Rahasia Mengolah Cumi agar Tidak Alot dan Tidak Amis, Dijamin Ampuh!

- 23 Juli 2022, 22:15 WIB
Trik rahasia memgolah cumi agar tidak alot dan tidak amis
Trik rahasia memgolah cumi agar tidak alot dan tidak amis /Pexels/Ronny Siegel.

BERITASUKOHARJO.com - Suka menu masakan olahan cumi, tetapi sering kali bingung bagaimana mengakalinya agar tidak alot dan tidak amis?

Jika iya, mulai sekarang Anda tak perlu khawatir lagi karena ternyata ada trik rahasia mengolah cumi agar tidak alot dan tidak amis yang dijamin ampuh.

Seperti diketahui, cumi meskipun enak dan disukai banyak orang, tak dimungkiri memang memiliki bau amis.

Cara mengolah atau memasaknya pun tidak begitu mudah karena sering kali justru orang-orang berakhir dengan daging cumi yang alot.

Baca Juga: Resep Telur Krispi Geprek Menggoyang Lidah, Menu Penyelamat di Tanggal Tua, Tak Kalah Enak dari Ayam

Namun, ternyata memang ada beberapa trik rahasia dijamin ampuh untuk mengolah atau memasak cumi agar tidak alot dan tidak amis.

Salah satunya terletak pada saat proses pemilihan cumi yang memang sebaiknya memilih cumi dengan kondisi segar.

Lantas, bagaimana cara memilih cumi yang kondisinya baik dan segar?

Dilansir BeritaSukoharjo.com dari berbagai sumber, berikut adalah penjelasan lengkapnya. Simak, ya!

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x