Resep Orek Tempe Enak dan Wangi, Rahasia Ada di Bahan Tambahan Daun Ini!

- 17 Juli 2022, 21:28 WIB
Resep orek tempe enak dan wangi, sebuah rahasia ada dalam daun jeruk
Resep orek tempe enak dan wangi, sebuah rahasia ada dalam daun jeruk /YouTube tri pujis

BERITASUKOHARJO.com - Olahan menggunakan tempe yang paling umum bisa jadi adalah orek tempe. Rasa pedas manis menyeruak dari resep makanan ini.

Akan tetapi, ada beberapa orang yang kurang bisa memasak resep orek tempe yang enak dan wangi. Sebenarnya ada rahasia dari menu dari tempe ini bisa menjadi wangi.

Ada daun jeruk sebagai tambahan membuat olahan orek tempe ini. Sebuah rahasia yang harus kamu ketahui sehingga tempe bisa menjadi enak dan wangi.

Berikut ini merupakan resep orek tempe enak dan wangi, sebuah rahasia ada dalam daun jeruk. Dikutip BeritaSukoharjo.com dari kanal YouTube tri pujis.

Baca Juga: Resep Olahan Tahu dan Mie Instan, Cemilan Enak dan Murah Jadi Favorit Keluarga!

Bahan-bahan:

2 papan tempe
4 siung bawang merah
3 siung bawang putih
6 cabe merah keriting
1 ruas lengkuas geprek
5 lembar daun jeruk
½ sdt garam
¼ sdt penyedap rasa
20 gr gula merah
3 sdm kecap manis
50 ml air rendaman asam jawa

Cara membuat:

Langkah awal dari membuat orek tempe enak dan wangi adalah dengan mempersiapkan bahan-bahan di atas.

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti

Sumber: YouTube tri pujis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x