Heboh Mayang Disebut Bohong Soal Beasiswa di Kedokteran Gigi, Rektor Kampus Buka Suara

- 2 Juli 2022, 16:10 WIB
Mayang mengaku mendapatkan Beasiswa dari salah sata universitas swasta.
Mayang mengaku mendapatkan Beasiswa dari salah sata universitas swasta. //YouTube/Intens Investigasi/

BERITASUKOHARJO.com - Mayang Lucyana Fitri, putri dari Doddy Sudrajat kembali membuat heboh.

Pasalanya Mayang disebut-sebut telah membohongi publik dengan mengaku mendapatkan beasiswa di Fakultas Kedokteran Gigi (FKG) di Universitas Moestopo (Beragama).

Sebelumnya Mayang dalam suatu wawancara mengatakan bahwa dirinya merasa deg-degan akan menjadi mahasiswa dan bersyukur telah diterima di FKG Universitas Moestopo (Beragama).

Diketahui Mayang baru akan melakukan tes pada hari ini, Sabtu 02 Juli 2022 dan masih terdaftar sebagai calon mahasiswa Universitas Moestopo (Beragama).

Pengakuan Mayang terkait mendapat beasiswa pun sempat dibantah oleh salah satu alumni FKG Universitas Moestopo.

Baca Juga: Mantan TKW Raup Rp200 Miliar dari Investasi Bodong. Jumlah Korbannya Fantastis

Alumni tersebut menyebutkan bahwa FKG di Universitas Moestopo (Beragama) tidak menyediakan program beasiswa.

Setelah bergulirnya pengakuan Mayang ini, pimpinan tertinggi Universitas Universitas Moestopo (Beragama), Rektor Prof Dr. Paiman Raharjo buka suara memberikan klarifikasi.

Pernyataan Prof Dr. Paiman Raharjo dikutip oleh BeritaSukoharjo.com dari kanal YouTube Seleb Oncam News pada Sabtu, 02 Juli 2022.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana

Sumber: YouTube Seleb Oncam News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x