7 Ide Bisnis Sampingan Menjelang Idul Adha 2023, Sangat Menguntungkan dan Berpeluang Tinggi

- 9 Mei 2023, 13:59 WIB
Ilustrasi - ide bisnis sampingan Idul Adha 2023 yang menguntungkan
Ilustrasi - ide bisnis sampingan Idul Adha 2023 yang menguntungkan /Unsplash/Jorge Salvador

5. Bumbu Siap Pakai

Ide bisnis Idul Adha ini patut dicoba, karena banyak orang yang ingin mengolah daging qurban tapi belum memiliki keahlian untuk membuat bumbu. Gunakan sistem pre order agar bumbu yang kamu pasarkan masih fresh.

Baca Juga: LEGENDARIS BANGET, 10 Rekomendasi Kuliner Khas Madiun yang Wajib Dicobain, Enak dan Tempatnya Nyaman!

6. Katering Makanan

Sama halnya Idul Fitri, pada momen Idul Adha biasanya orang-orang memasak dalam jumlah besar dan mengonsumsi bersama keluarga.

Makanan khas Idul Adha bisa kamu jadikan menu katering saat menjelang Idul Adha.

7. Peralatan Membuat Sate

Pada Hari Raya Idul Adha, peralatan sate mengalami penjualan yang tinggi. Hal ini disebabkan orang-orang lebih banyak mengolah daging menjadi sate. Cara masak yang mudah dan peralatan yang hanya membutuhkan sedikit membuat orang banyak memasak daging menjadi sate.

Kamu bisa memanfaatkan ini untuk menerapkan ide bisnis menjual peralatan sate, seperti tusuk sate, arang, kipas, dan lain-lain.

Nah itu dia ide bisnis yang bisa kamu mulai menjelang Idul Adha. Minat salah satunya, yuk bergerak dari sekarang ya. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x