Ingin Memulai Usaha Warung Angkringan? 6 Tips Ini Wajib Diketahui, Modal Kecil Dijamin Laris, Omzet Jutaan

- 28 April 2023, 12:26 WIB
Ilustrasi - 6 tips untuk memulai usaha warung angkringan.
Ilustrasi - 6 tips untuk memulai usaha warung angkringan. /Twitter @eskrimstobelii

Warung angkringan memiliki ciri khas yang unik dan mudah dikenali seperti adanya gerobak yang ditutup atap terpal dan tersedia dua bangku panjang serta meja yang diperuntukan bagi pembeli saat akan akan menyantap hidangan.

Ciri khas lainnya dari warung angkringan adalah harga dari setiap hidangan yang relatif murah dan ramah di kantong. Ciri khas tersebutlah yang harus terus dipertahankan.

Jika kamu berniat untuk menanggalkan ciri khas tersebut, hal itu tentu saja akan mempengaruhi minat konsumen untuk berkunjung ke usaha warung angkringan kamu.

Baca Juga: Kamu Butuh Modal untuk Usaha? Tenang Ada Alternatif Pembiayaan yang Bisa Kamu Ikuti

4. Menu Pilihan

Saat memulai usaha warung angkringan, kamu harus berpikir kreatif dalam pemilihan menu yang akan kamu sajikan kepada konsumen.

Pilihlah menu yang berbeda dan variatif untuk usaha warung angkringan kamu agar lebih banyak menarik pengunjung. Tentunya hal tersebut juga harus tetap mengutamakan cita rasa dan kualitas dari setiap menu yang akan kamu sajikan.

5. Harga yang Miring

Menu pada warung angkringan terkenal memiliki harga yang miring dan hal tersebut sudah menjadi hal yang umum. Oleh karena itu, kamu harus memperhatikan berapa harga yang dipatok untuk setiap menu yang ada di usaha warung angkringan kamu.

Warung angkringan yang memiliki ciri khas yang sederhana harus memiliki harga menu yang sebanding lurus. Jika harga menu di usaha warung angkringan kamu memiliki harga yang lebih tinggi, menjadi sangat mungkin usaha warung angkringan kamu akan ditinggalkan.

Baca Juga: Ingin Dapat Pinjaman KUR BRI 2023 Rp50 Juta Tanpa Jaminan? Begini Cara Daftar Online Melalui Kur.bri.co.id

6. Selalu Jaga Kebersihan

Salah satu faktor lain yang sangat wajib untuk diperhatikan dalam membangun usaha warung angkringan adalah masalah kebersihan.

Halaman:

Editor: Dhea Claudia Buhang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x