Cara Satlantas Polres Sukoharjo Kejar Herd Immunity Ditengah Pandemi, Ganti Tilang Dengan Vaksinasi

- 30 September 2021, 18:00 WIB
Kasat Lantas Polres Sukoharjo AKP Heldan Pramoda Wardhana memerika pengendara sepeda motor bronjong dalam Operasi Patuh Candi 2021
Kasat Lantas Polres Sukoharjo AKP Heldan Pramoda Wardhana memerika pengendara sepeda motor bronjong dalam Operasi Patuh Candi 2021 /Sukoharjo Update / Nanang Sapto Nugroho

"Ini sekalian untuk mengecek penggunaan aplikasi PeduliLindungi. Bagi yang belum menggunduh atau belum divaksin, kami arahkan masuk ke SMA Negeri 3 untuk di vaksin," jelas Kapolres.

Dari hasil razia kurang dari 1 jam, diketahui, pengguna aplikasi PeduliLindungi rupanya sudah cukup banyak. Terbukti dari sekira 100 sepeda motor yang dihentikan, hanya 12 yang terjaring.

Baca Juga: Redam Potensi Paham Radikal Berkembang, Polres Sukoharjo Gelar Dialog Lintas Agama

"Tadi sudah ada sekira 12 pengendara sepeda motor yang kami arahkan untuk mendapatkan vaksinasi di sini. Kami tidak melakukan penindakan (tilang), tapi melakukan himbauan vaksinasi," pungkas Kapores.***

Halaman:

Editor: Nanang Sapto Nugroho


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah