Cerita Panji, Karya Asli Orang Indonesia yang menembus batas negara

- 18 Juli 2022, 21:13 WIB
Ilustrasi Cerita Panji dalam Ketoprak
Ilustrasi Cerita Panji dalam Ketoprak /jogjakota.go.id/humas pemkot jogja

Panji Kuda Narawangsa

Panji Wasengsari

Hikayat Cekel Wanengpati

Hikayat Panji Kuda Semirang

Hikayat itu adalah versi Melayu. Jadi cerita ini sudah tersebar ke Asia Tenggara.

Baca Juga: Resep Sakshouka Khas Negara Arab, Olahan Telur Yang Cocok Untuk Anak Kos

Cerita Panji juga mengilhami tarian dan drama tradisonal yang disebut dengan wayang topeng.

Kraton Yogyakarta pernah mementaskan wayang topeng dengan lakon ‘Jumenengan Prabu Tandreman’. Ini adalah salah satu varian cerita Panji. Pertunjukan ini bisa disaksikan di kanal Youtube Kraton Jogja.

Wayang gedog adalah salah satu jenis wayang yang memakai certa Panji. Ini mirip dnegan wayang kulit. Ada bonekanya tapi terbuat dari kayu. Ceritanya juga mengambil salah satu varian cerita Panji.

Itulah sepintas tentang cerita Panji, sebuah cerita karya asli anak bangsa Indonesia.***

Halaman:

Editor: Choirul Hidayat

Sumber: Katalog Naskah Cerita Panji Koleksi Perpustakaan Nasional


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah