Bingung, Lulus SMA Jadi Apa? Ini 5 Tips Memilih Jurusan Kuliah yang Tepat dan Masuk Universitas Impian!

- 1 Maret 2023, 13:09 WIB
5 tips memilih jurusan kuliah
5 tips memilih jurusan kuliah /Freepik/Wayhomestudio/

Melihat hal ini, kamu harus mencari tahu resources yang dimiliki seberapa besar apa. Selain itu, cari tahu juga adakah jalur lain agar bisa lolos di kampus tersebut, seperti jalur beasiswa, prestasi, atau jalur lainnya.

Setelah itu, pertimbangkan apakah kamu mau berjuang sekuat tenaga melawan 10.000 pendaftar lainnya? Bila sanggup, maka perjuangkan hingga akhir.

Baca Juga: Ide Jualan Minuman Segar 5000an, Auto Laris Manis, Resep Es Sago Kopi, Cocok Jadi Menu Buka Puasa

4. Lakukan yang Terbaik dan Bersiap pada Hasil Terburuk

Hal ini diperlukan agar kita siap menghadapi kemungkinan terburuk. Seandainya kamu sudah belajar setiap malam, terus berlatih, membaca banyak buku, tapi ternyata masih belum diterima, maka kamu tidak akan jatuh terlalu dalam.

5. Susun Rencana Cadangan

Perlu kita ingat bahwa tidak semua hal akan berjalan sesuai dengan yang sudah kita rencanakan. Hanya orang yang konsisten dan memiliki banyak rencana yang akan sampai hingga akhir.

Misalnya, kamu tidak lulus jalur SNMPTN. Segera cari tahu apakah ada jalur lain yang bisa ditempuh, di kampus mana, jurusan apa, fakultas apa, dan info detail lainnya. Baiknya, rencana ini disusun sedini mungkin sebelum kemungkinan terburuk itu tiba.***

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x