Kabar Gembira! Beasiswa LPDP Tahap 2 Dibuka Kembali, Simak Syarat dan Cara Daftar

- 4 Juli 2022, 16:28 WIB
Ilustrasi beasiswa LPDP Tahap 2 kembali dibuka, simak syarat dan cara daftar.
Ilustrasi beasiswa LPDP Tahap 2 kembali dibuka, simak syarat dan cara daftar. /Pexels/Emily Ranquist

BERITASUKOHARJO.com - Kabar gembira bagi pemburu beasiswa bahwa pendaftaran beasiswa Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) Tahap 2 tahun ini telah resmi dibuka.

Pendaftaran beasiswa LPDP Tahap 2 akan sudah dimulai hari ini, 4 Juli sampai dengan 5 Agustus 2022, dengan syarat dan ketentuan yang berlaku.

Dilansir BeritaSukoharjo.com dari keterangan resmi LPDP di Jakarta, Senin hari ini, bahwa bagi masyarakat yang ingin mendaftarkan beasiswa LPDP Tahap 2, mereka dapat mengakses informasi dan panduan resmi pada laman www.lpdp.kemenkeu.go.id.

Untuk beasiswa LPDP Tahap 2 ini, berkomitmen untuk mempersiapkan pemimpin yang profesional untuk masa depan negara. Syarat dan cara daftar telah disampaikan oleh LPDP.

Selain itu, beasiswa LPDP Tahap 2 ini bertujuan untuk mendorong inovasi demi terwujudnya Indonesia yang sejahtera, demokratis, serta berkeadilan.

Baca Juga: Cemilan Krispi dengan Bahan Tepung dan Telur, Mudah dan Enak!

Dalam rangka mendukung tercapainya visi Indonesia Maju di tahun 2045. Beasiswa LPDP ini merupakan suatu bentuk keberpihakan dari APBN terhadap pendidikan dan pengembangan sumber daya manusia (SDM).

Nah, bagi kalian para pemburu beasiswa untuk melanjutkan pendidikan kalian ke jenjang yang lebih tinggi, cocok sekali untuk segera mendaftar di program beasiswa LPDP ini.

Berikut cara mendaftarkan diri pada program beasiswa LPDP di kutip dari situs resmi LPDP, dan ikuti langkah berikut agar kamu lolos di program beasiswa LPDP.

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti

Sumber: lpdp.kemenkeu.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x