Potensi Hujan Petir! Prakiraan Cuaca Jawa Barat 6 Juni 2023, Ini Wilayah yang Dapat Peringatan Dini

- 5 Juni 2023, 15:38 WIB
Ilustrasi - prakiraan cuaca wilayah Jawa Barat 6 Juni 2023
Ilustrasi - prakiraan cuaca wilayah Jawa Barat 6 Juni 2023 /Freepik/freepik

Wilayah lainnya ada Kabupaten Subang, Kabupaten Bandung Barat, Kota Cimahi, Kabupaten dan Kota Bandung, Kabupaten Sumedang, Kabupaten Kuningan, Kabupaten dan Kota Tasikmalaya, Kabupaten Garut, Kabupaten Pangandaran, Kabupaten Ciamis, dan Kota Banjar.

Lebih jelasnya, ini dia prakiraan cuaca di beberapa wilayah Jawa Barat pada Selasa, 6 Juni 2023. Lihat di bawah ini.

Baca Juga: KENYAL DAN LEMBUT, Resep Membuat Klepon Khas Bali untuk Ide Jualan Cemilan, Satu Kali Gigit Langsung Lumer

Bandung

Pagi: cerah berawan
Siang: hujan ringan
Malam: hujan ringan
Dini hari: berawan
Suhu: 18-30°C

Bekasi

Pagi: cerah berawan
Siang: hujan ringan
Malam: berawan
Dini hari: cerah berawan
Suhu: 24-32°C

Cimahi

Pagi: cerah berawan
Siang: hujan sedang
Malam: hujan sedang
Dini hari: cerah berawan
Suhu: 18-29°C

Baca Juga: RESEP LAUK HARIAN EKONOMIS Super Nikmat, Begini Cara Olah Tahu dan Labu Siam yang Bisa Bikin Nambah Nasi!

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x