Lebih 2.000 Lowongan Pekerjaan untuk SMA, D3, S1, D4, dan S2 di Rekrutmen Bersama BUMN, Ini Infonya

- 11 Mei 2023, 15:28 WIB
Informasi terkait Rekrutmen Bersama BUMN 2023
Informasi terkait Rekrutmen Bersama BUMN 2023 /Tangkapan layar rekrutmenbersama.fhcibumn.id/dok. rekrutmenbersama.fhcibumn.id

4. Proses seleksi di BUMN berupa tes kompetensi bidang, user interview, sosmed analytic dan digital mindset, serta medical check up. Proses seleksi di BUMN ini disesuaikan dengan BUMN masing-masing.

Sekarang ini, peserta dapat mengetahui nilai secara langsung setelah tes selesai dilakukan. Jika terjadi kecurangan akan terjadi auto blacklist terutama bagi para peserta yang tahun lalu melakukan kecurangan.

Baca Juga: 3 Rekomendasi Kafe Tempat Ngopi dan Nongkrong di Klaten, Tempat Cozy, Estetik, Harga Terjangkau

Sebelum kamu mendaftar dan melakukan tahapan RBB pastikan kamu mengetahui beberapa hal ini, yaitu:

1.Semua peserta wajib membuat akun baru termasuk yang sudah mendaftar di RBB sebelumnya.

2. Pilih lowongan pekerjaan yang sesuai dengan jenjang pendidikan dan program studi.

3. Peserta hanya dapat memilih satu perusahaan dan satu lowongan pekerjaan.

4. Terdapat batas maksimal atau kuota pelamar pada setiap lowongan pekerjaan.

5. Peserta diharapkan dapat komitmen terhadap lowongan pekerjaan yang dipilih, karena akun akan ditangguhkan sementara jika peserta mengundurkan diri, atau lainnya.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x