TKI Pulang Kampung Kehabisan Dana untuk Kembali, Tenang Bisa Ajukan KUR TKI Bank BRI

- 30 April 2023, 19:46 WIB
Ilustrasi - detail mengenai KUR TKI Bank BRI
Ilustrasi - detail mengenai KUR TKI Bank BRI /Freepik/Dragana_Gordic

1. Individu atau calon debitur merupakan calon TKI yang akan berangkat bekerja ke negara penempatan mereka.

2. Persyaratan administrasi yang harus dilengkapi oleh calon debitur antara lain:

Baca Juga: SEGERA DAFTAR, 34 Sekolah Kedinasan Paling Banyak Dicari Tahun 2023, Teratas Politeknik Keuangan Negara STAN

- Identitas berupa KTP (Kartu Tanda Penduduk) dan KK (Kartu Keluarga).

- Kontrak atau perjanjian kerjasama antara calon debitur dengan pengguna jasa.

- Perjanjian penempatan yang didampingi paspor, visa, dan dokumen pelengkap.

3. Penempatan calon debitur yang bisa mengajukan KUR TKI yakni Singapura, Hong Kong, Taiwan, Brunei, Jepang, Korea Selatan, dan Malaysia.

Baca Juga: Mantap Indonesia Jadi Pemilik UMKM Terbanyak Se-ASEAN, Tanda Indonesia Akan Segera Maju

4. Maksimum masa pinjaman selama 3 tahun atau sesuai dengan kontrak kerja dari calon debitur.

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah