JANGAN KHAWATIR! Untuk Para Pemudik Kehabisan BBM, Berikut Daftar Rest Area yang Memiliki SPBU

- 10 April 2023, 21:35 WIB
Ilustrasi - daftar rest area dengan SPBU bagi pemudik
Ilustrasi - daftar rest area dengan SPBU bagi pemudik /Unsplash/Jean-christophe Gougeon

- Batang - Semarang: KM 389B

Baca Juga: WOW! Gak Nyangka Semurah Ini Bisa Jadi Isian Toples Lebaran 2023, Modal Tepung Hasil Mantap, Bisa Dijual Juga!

- Solo - Ngawi: KM 519B, KM 575B

- Ngawi - Kertosono: KM 597B (SPBU Modular)

- Surabaya - Gempol: KM 753B

- Gempol - Pasuruan: KM 792B

- Pandaan - Malang: KM 66B, (SPBU Modular), KM 84B

Baca Juga: Mahfud MD Meresmikan GKI Yasmin, Kado Paskah untuk Umat Minoritas Indonesia Setelah 15 Tahun Lamanya

Sebagai contohnya, lokasi di atas untuk jaga-jaga apabila di tengah perjalanan hendak mengisi BBM, pastikan cari SPBU terdekat sesuai dengan titik lokasi Anda berada.

Semisal jika Anda melakukan perjalanan mulai dari Jakarta (Cawang) ke Semarang menggunakan mobil jenis MPV dengan tanki BBM sebesar 55 liter, Anda disarankan untuk mengisi ulang di rest area KM 207A supaya perjalanan Anda tidak ada kendala dan lancar aman.

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah