WAJIB TAHU! Indonesia Tetapkan 5 Destinasi Wisata ‘Super Prioritas’ di Luar Pulau Jawa, Apa Saja?

- 6 April 2023, 15:57 WIB
5 Destinasi Wisata ‘Super Prioritas’ di Luar Pulau Jawa
5 Destinasi Wisata ‘Super Prioritas’ di Luar Pulau Jawa /Instagram @exploreindonesia.

BERITASUKOHARJO.com – Menyusul dari dampak sektor pariwisata yang lesu akibat Covid-19, pemerintah Indonesia tetapkan 5 destinasi wisata Super Prioritas di luar Pulau Jawa karena dianggap punya potensi besar.

Indonesia tetapkan 5 destinasi wisata Super Prioritas bertujuan untuk menjadikan sektor pariwisata dapat tersebar di seluruh penjuru negeri tanpa harus bergantung pada pusat wilayah.

Selama ini Indonesia kerap bergantung pada Pulau Bali sebagai tempat pariwisata, sejak adanya 5 destinasi wisata Super Prioritas, Indonesia bisa meningkatkan devisa dan ekonomi dari sektor tersebut.

Baca Juga: Cocok Jadi Isian Toples Lebaran 2023, Begini Cara Membuat Kue Kering Kurma yang Renyah dan Awet!

Melansir dari Nikkei Asia oleh BeritaSukoharjo.com pada 5 April 2023, 5 destinasi wisata Super Prioritas yang berpotensi telah ditetapakan pemerintah Indonesia untuk menarik kunjugan turis asing mancanegara.

Presiden Joko Widodo menyampaikan bahwa penentuan tujuan wisata super prioritas akan dipromosikan dengan memanfaatkan KTT Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (ASEAN).

Pada tahun 2014 sebelumnya, presiden berencana untuk menjadikan parwisata sebagai salah satu pilar ekonomi negara tapi tidak terwujud akibat pembangunan dan fasilitas yang belum memadai.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x