Resep Rendang Asli Padang Otentik, Olahan Daging Sapi untuk Idul Adha 

- 9 Juli 2022, 11:19 WIB
Resep olahan daging kurban menjadi rendang yang empuk.
Resep olahan daging kurban menjadi rendang yang empuk. /YouTube/Uli's Kitchen/

BERITASUKOHARJO.com - Sebentar lagi umat Islam akan merayakan Idul Adha dan melakukan penyembelihan hewan kurban seperti sapi dan kambing. 

Nah, bagi kamu yang masih bingung ingin mengolah daging sapi menjadi masakan apa saat Idul Adha, simak saja resep rendang asli padang ini.

Rendang diketahui sebagai salah satu makanan favorit di Indonesia. Makanan yang berasal dari Padang ini mempunyai cita rasa yang meriah dan lezat, hasil perpaduan berbagai rempah. 

Dalam artikel ini akan dijelaskan mengenai bahan-bahan yang dibutuhkan serta cara membuat rendang asli Padang ini.

Resep rendang asli padang ini dijamin akan menghasilkan rasa rendang yang autentik, sehingga bisa banget untuk kamu jadikan sebagai salah satu menu saat Idul Adha.

Baca Juga: Resep Sambal Goreng Ati Ampela, Cocok untuk Hidangan di Hari Raya Idul Adha  

Tanpa berlama-lama lagi, mari simak resep rendang asli padang dengan cita rasa otentik yang telah dirangkum BeritaSukoharjo.com dari kanal YouTube Uli’s Kitchen.

Bahan-bahan:

- 2 kg daging sapi segar potong-potong sesuai selera

Halaman:

Editor: Klara Delviyana

Sumber: Uli's Kitchen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x