Resep Risoles Sayur dan Bihun dengan Takaran Sendok, Mudah Membuatnya

- 8 Juli 2022, 17:09 WIB
Ilustrasi risoles isi sayur dan bihun
Ilustrasi risoles isi sayur dan bihun /YouTube Devina Hermawan

Cara membuat risoles isi sayur dan bihun:

1. Pertama masukkan semua bahan untuk membuat kulit risoles yang terdiri dari tepung terigu, tapioka, air, garam, telur.

2. Aduk-aduk sampai adonan tercampur rata, pastikan adonan tidak menggumpal, lalu tambahkan minyak goreng secukupnya.

Baca Juga: Lokasi Sholat Idul Adha 1443 H di Kota Bandung, Simak Selengkapnya!

3. Siapkan teflon dan oles minyak goreng ke teflon, lalu panaskan di atas kompor.
4. Tuangkan adonan menggunakan sendok sayur ke atas teflon.

5. Lalu putar teflon hingga merata, masak di api yang kecil saja. Tunggu hingga semua adonan menjadi kulit risoles.

6. Setelah kulit risoles sudah jadi, siapkan bahan untuk isian yang terdiri dari bihun, beberapa sayuran, dan bumbu halus.

7. Masukkan bahan-bahan tersebut ke dalam kulit risoles sebanyak satu sendok makan.

Baca Juga: 40 Manfaat dan Keajaiban Sholawat, Betapa Dahsyatnya

8. Lalu lipat kedua sisi kulit risoles, gulung perlahan sampai padat. Rapatkan ujung kulit risoles dengan putih telur.

Halaman:

Editor: Inung R Sulistyo

Sumber: SehatQ


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah