Bosan Masak Ayam? Bikin Gulai Ikan Salai Pucuk Ubi Saja, Rasanya Gurih, Lembut dan Smoky Banget, Ini Resepnya!

- 18 Desember 2023, 07:07 WIB
Resep Gulai Ikan Salai Pucuk Ubi
Resep Gulai Ikan Salai Pucuk Ubi /Instagram @dindinn02

BERITASUKOHARJO.com - Anda sudah bosan dengan menu masakan ayam yang itu-itu saja di rumah? Ayo, cobalah resep berbeda, gulai ikan salai pucuk ubi yang lembut dengan rasa smoky yang khas.

Gulai ikan salai pucuk ubi ini mengandalkan bahan dasar ikan salai yang telah diasap, lalu dimasak dalam kuah santan yang kaya rasa, gurih, dan berbentuk krim.

Untuk memasak gulai ikan salai pucuk ubi ini, Anda bisa mengganti santan dengan kuah krimer atau menggunakan kemiri sebagai bahan pengganti, dijamin rasanya tetap lezat.

Baca Juga: Punya Daging Sapi Bosan Dimasak Soto atau Rawon? Yuk, Dibikin Resep Dendeng Balado, Mantul Pol!

Selain menjadi gulai ikan salai pucuk ubi, ikan salai juga bisa diolah menjadi berbagai menu lainnya, misalnya disajikan dengan sambal penyet.

Bagi Anda yang belum tahu bagaimana resep dan cara membuat gulai ikan salai pucuk ubi, wajib simak artikel ini sampai habis, yang telah dirangkum oleh BeritaSukoharjo.com dari akun Instagram @dindinn02.

Bahan:

Ikan salai
Daun singkong rebus
Sereh
Lengkuas
Santan
Gula, garam dan kaldu bubuk secukupnya
Tomat potong

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x