Modal Jagung dan Wortel Bisa Jadi Lauk Simple Tapi Enak banget, Cek Resep Lengkapnya!

- 2 Desember 2023, 08:54 WIB
Resep lauk makan dari wortel dan jagung
Resep lauk makan dari wortel dan jagung /YouTube ani elvina

6. Selanjutnya, di wajan yang sama dengan penambahan sedikit minyak lagi, lanjut masukkan bawang putih cincang dan ditulis hingga harum.

7. Setelah harum, masukkan irisan cabe rawit dan cabe merah keriting yang kemudian ditumis kembali hingga layu.

8. Setelah cabe dan bawang layu, lanjut masukkan air secukupnya saja, wortel yang sudah dipotong-potong tipis dan jagung yang sudah diserut.

Aduk hingga sayuran tercampur dengan bahan lainnya.

Baca Juga: Rekomendasi Ide Jualan, Untung Banyak Bagai Sultan, Putu Mayang Bihun Jagung, Begini Resepnya

9. Setelah itu, masukkan bumbu lain yaitu 1/2 sendok teh merica bubuk dan 1 sendok teh penyedap rasa, lalu dimasak hingga sayurannya matang.

10. Apabila sayuran sudah mulai matang, lanjut masukkan 100 gr tauge, telur orak-arik dan juga irisan daun bawangnya, lalu dimasak sebentar saja hingga tercampur rata.

Apabila sayur wortel dan jagung itu sudah matang, angkat dan sajikan bersama keluarga tercinta. Selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube ani elvina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah