Resep Cumi Saus Padang Lezat, Menu Rumahan tapi Rasa Bikin Candu, Dijamin Mirip Buatan Rumah Makan Padang

- 7 September 2023, 17:35 WIB
Resep Cumi Saus Padang
Resep Cumi Saus Padang /Instagram @chingyu_may

Cara Membuat:

1. Siapkan 750 gr cumi segar, pisahkan tulang badannya dari kepala. Buang kotoran dan tulangnya, lalu cuci bersih. Kemudian, potong cumi menjadi irisan sekitar 1-2 cm, sesuai dengan ukurannya.

2. Selanjutnya, rendam cumi dalam campuran baking soda, garam, dan air selama 15-20 menit.

3. Setelah selesai, buang air rendaman dan cuci bersih cumi. Pastikan untuk menyaringnya agar bersih.

4. Siapkan bumbu halus dengan menggiling 7 siung bawang merah, 4 siung bawang putih, dan 6bh cabe keriting hingga halus. Kemudian, panaskan minyak dalam wajan.

Baca Juga: Mumpung Hawanya Musim Dingin, Enaknya Cobain Resep Sup Bayam Naik Level Berikut!

5. Tumis bumbu halus hingga harum. Setelah itu, tambahkan bawang irisan bawang bombay, irisan cabe merah, serai dan jahe yang sudah digeprek, serta daun jeruk.

6. Tambahkan 100 ml air, 2 sdm saus tomat, 1 sdm saus sambal, 2 sdm saus tiram, dan air asam jawa ke dalam tumisan bumbu. Aduk rata.

7. Di wajan yang berbeda, goreng cumi sebentar. Pastikan minyaknya sudah benar-benar panas sebelum menggoreng cumi.

8. Setelah digoreng, masukkan cumi ke dalam saus yang telah disiapkan sebelumnya. Tambahkan 1 sdt garam, 1 sdt gula,dan ½sdt merica sesuai selera.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x