MANTAP, Resep Mochi Jadul Buatnya Cepat dan Gampang, Cemilan Super Kenyal dan Manis Cocok untuk Ide Jualan

- 9 Juli 2023, 18:43 WIB
Resep mochi jadul super kenyal dan manis.
Resep mochi jadul super kenyal dan manis. /Instagram @tissacake

- 30 gr gula pasir

- ½ sdt garam

Bahan Isian:

- 250 gr kacang tanah kupas kulit

- 150 gr gula pasir

- 3-4 sdm air panas

Bahan Taburan:

- Maizena secukupnya

Baca Juga: MODAL KECIL UNTUNG SELANGIT! Ide Jualan Pisang Salju Harga 2000an, Jadi Rebutan Anak Sekolah

Cara Membuat:

1. Langkah pertama, siapkan 250 gr kacang tanah kupas lalu sangrai sampang matang.

2. Setelah matang, tumpuk atau blender kacang tapi jangan sampai terlalu halus, lalu campurkan dengan 150 gr gula pasir, dan 3-4 sdm air panas. Aduk hingga tercampur rata sampai bumbu kacang bisa dibentuk bola.

3. Selanjutnya, siapkan kukusan lalu panaskan. Sambil menunggu kukusan panas, campurkan 250 gr tepung ketan, 50 gr tepung terigu, 350 ml air, 30 gr gula pasir, dan ½ sdt garam.

Halaman:

Editor: Dhea Claudia Buhang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x