Menu Simple di Akhir Bulan, Resep Ikan Goreng Lengkap dengan Sambal yang Enak

- 30 Juni 2023, 11:56 WIB
Resep ikan goreng lengkap dengan sambal enak, wajib dicoba
Resep ikan goreng lengkap dengan sambal enak, wajib dicoba /YouTube ani elvina

Setelah itu, diamkan ikan tersebut agar bumbunya lebih meresap sekitar 20 menit.

4. Selanjutnya adalah siapkan bumbu sambal ikan gorengnya yaitu 1 genggam cabe rawit, 1 siung bawang putih dan 1 cm kencur.

Semua bumbu sambalnya itu diulek menggunakan ulekan hingga halus atau setengah kasar.

5. Setelah bumbunya sudah diulek setengah kasar, masukkan 1/2 sendok teh garam dan 1/2 sendok teh micin.

Aduk-aduk sebentar bahan sambal ikan gorengnya itu.

6. Setelah tercampur rata, tuangkan minyak panas secukupnya ke sambal yang diulek tadi. Aduk-aduk cepat hingga minyak panas dan sambal tercampur rata dan siap untuk disajikan.

Baca Juga: Buka Puasa Makin Spesial dengan Lauk Ikan Goreng Renyah Ini, Begini Resep Simpel yang Harus Kamu Ikuti

7. Bila sudah 20 menit berlalu, panaskan minyak goreng di wajan dan masukkan ikan yang didiamkan tadi, ya.

8. Sebelumnya, taburi 1/2 sendok teh tepung terigu pada minyak panas tersebut agar saat menggoreng ikan, tidak lengket dan tidak meletup.

Goreng ikannya hingga kering dan matang. Setelah ikan goreng matang dan kering, angkat dan sajikan dengan sambal yang dibuat tadi.

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube ani elvina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x