Resep Sate Goreng untuk Menikmati Daging Kurban Idul Adha yang Empuk dan Aroma Bumbu Meresap

- 28 Juni 2023, 16:06 WIB
Resep sate goreng
Resep sate goreng /YouTube resep simbok

3. Haluskan 2 sdt ketumbar, 2 sdt lada butir, 1 ruas jahe, 4 bawang putih, 10 bawang merah, dan 1,5 sdt garam hingga menjadi pasta halus.

4. Tambahkan 80 gr gula merah ke dalam bumbu halus dan aduk hingga tercampur rata.

5. Oleskan bumbu yang sudah dihaluskan ke daging secara merata.

6. Dalam wajan, masukkan daging yang sudah dibumbui dan tuangkan air sebanyak 800 ml.

Baca Juga: Resep Paru Balado Pedas Pelengkap Nasi di Meja Makan, Rekomendasi Sajian Khas Idul Adha

7. Aduk rata hingga bumbu tercampur sempurna dengan daging.

8. Masak dengan api sedang hingga air menyusut dan daging empuk.

9. Setelah itu, tambahkan 4 sdm kecap manis dan masak hingga kuah menyusut dengan sempurna. Jika dirasa sudah matang, matikan api.

10. Sate goreng siap disajikan. Hidangkan dengan irisan cabe dan bawang merah sebagai pelengkap.

Baca Juga: Ini Dia Rekomendasi Resep Bakso Sapi Kenyal Tanpa Pengenyal Bisa untuk Frozen Food

Halaman:

Editor: Francisca Adita Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah