IBU-IBU SEGERA MERAPAT! Yuk Cobain Resep Tumis Capcay untuk Menu Makan Siang Ini! Rasanya Enak dan Bikin Sehat

- 10 Juni 2023, 10:15 WIB
Resep tumis capcay untuk menu makan siang
Resep tumis capcay untuk menu makan siang /YouTube tri pujis

Baca Juga: Resep Oseng Kulit Melinjo, Lauk Makan Siang dan Malam yang Sederhana tapi Nikmat Menggugah Selera

Cara memasak menu capcay:

1. Pertama, siapkan sawi secukupnya, lalu potong-potong sesuai selera, kemudian masukkan ke dalam sebuah wadah.

2. Setelah itu, potong-potong wortel, bunga kol 70 gram, dan sawi hijau secukupnya, lalu sisihkan juga ke wadah.

3. Siapkan bakso, daun seledri, daun bawang, dan cabai merah keriting, lalu potong-potong, cincang kasar bawang putih, lalu sisihkan sementara.

4. Tuangkan minyak sedikit ke dalam wajan dan panaskan, lalu masukkan 2 butir telur dan orak-arik hingga matang.

5. Setelah telur matang, lalu masukkan dan tumis cincangan bawang putih hingga harum, aduk-aduk sampai tercampur rata dengan telur.

6. Masukkan bakso dan cabai merah keriting, lalu aduk-aduk sampai tercampur rata dengan bahan lain.

Baca Juga: Resep Cumi Goreng Daun Jeruk untuk Bekal Anak Sekolah Auto Nagih, Gurih Aroma Menggoda Pas Jadi Inspirasi Lauk

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x