WAJIB DICOBA! 5 Kuliner Tradisional Kudus Paling Lezat, Harga Murah, No. Terakhir Sudah Ada sejak Tahun 1950

- 2 Juni 2023, 11:15 WIB
5 Kuliner Tradisional Kudus Paling Lezat,  Harga Murah, No. Terakhir Sudah Ada sejak Tahun 1950
5 Kuliner Tradisional Kudus Paling Lezat, Harga Murah, No. Terakhir Sudah Ada sejak Tahun 1950 /YouTube Joko Purnomo

Diatas piring akan dilapisi daun pisang untuk menjaga cita rasa menu. Unik! Selain menu nasi opor, disini juga tersedia menu lain, yaitu nasi lodeh, nasi tahu, dan lainnya.

Jika ingin menikmati kelezatan nasi opor ini maka datanglah ke Jalan Niti Semito No.9, Ploso, Ploso Krajan, Sunggingan, Jati, Kudus Regency. Tempat makan nasi opor panggang ini buka dari jam 6.00 dan tutup jam 14.00.

Baca Juga: Pedasnya Mantap, Rica-rica Daging Kambing Bikin Ngiler, Cocok Banget Jadi Menu Makan Siang

4. Warung Lentog Pak Mitro

Warung Lentog Pak Mitro
Warung Lentog Pak Mitro YouTube Joko Purnomo

Jika ingin mencari menu sarapan khas Kudus, maka datanglah ke Komplek Ruko Pusat Lentog di Desa Tanjung, Kabupaten Kudus. Sepanjang jalan di komplek ini, berjejer para penjual lentog. Salah satu yang terkenal adalah warung lentog pak mitro.

Warung lentog pak mitro ini sudah ada berpuluh tahun yang lalu, dan saat ini diteruskan oleh anak dan menantunya. Lokasi tepatnya warung lentog ini adalah di Jalan Tanjung Karang, Klentengan, Tanjung Karang, Kecamatan Jati, Kabupaten Kudus.

Karena lentog sering dijadikan menu sarapan maka jam buka warung ini dari jam 6.00 hingga jam 11.00. Lentog merupakan makanan khas Kudus yang sebenarnya mirip dengan lontong sayur yang ada di Jakarta.

Dalam satu porsi lentog yang disajikan di piring yang sudah diberi daun pisang terdapat lontong, dan diguyur sayur lodeh yang terdiri dari tahu tempe serta nangka. Pemakaian daun pisang merupakan ciri khas tersendiri, sehingga aroma lentog ini lebih wangi.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x