Seger Pol! 5 Rekomendasi Soto di Semarang, Kuliner Legendaris yang Wajib Dicoba, Nomor 4 Langganan Presiden

- 26 April 2023, 12:02 WIB
Rekomendasi soto legendaris di Semarang
Rekomendasi soto legendaris di Semarang /Instagram.com/jajansolo/

BERITASUKOHARJO.com – Setiap daerah di Indonesia pasti memilki kuliner khas, salah satunya yaitu soto. Di Semarang, kuliner soto memiliki ciri khas sendiri.

Ciri khas dari soto di Semarang yaitu kuahnya yang bening dan aroma rempah yang khas. Buat kamu yang ingin makan soto khas Semarang, kamu bisa simak artikel ini.

Dalam artikel ini ada 5 rekomendasi soto legendaris yang memiliki cita rasa segar dan lezat. Kelima rekomendasi ini wajib banget buat kamu coba.

Baca Juga: LEBARAN SELESAI! Yuk, Bikin Resep Cemilan Ini untuk Jadi Ide Jualan di Depan Sekolah Harga 1000an, Pasti Laris

Saking legendaris dan lezatnya soto ini, ada salah satu yang menjadi langganan presiden. Langsung saja, dilansir dari kanal YouTube Info Kejadian Semarang, BeritaSukoharjo.com telah menulis 5 rekomendasi soto legendaris di Semarang, berikut rekomendasinya.

1. Soto Ayam Dargo Pak Wito

Diurutan pertama ada warung soto ayam dargo Pak Wito yang terletak di Jalan Hasanudin Raya, Plombokan, Kecamatan Semarang Utara.

Warung soto ini termasuk legendaris, di mana warung ini sudah berdiri sejak tahun 1955. Sudah ada 9 cabang dari warung legendaris ini. Cita rasanya enak dan harganya sangat terjangkau.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Wisata Kuliner di Madiun, dari Legendaris sampai Modern Tempat Makan Nomor 4 Langganan SBY

Halaman:

Editor: Uswatul Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x