Resep Puding Sutra Buah Naga, Kreasi Beda untuk Suguhan Lebaran 2023 yang Bikin Tamu Suka

- 18 April 2023, 16:50 WIB
Resep puding buah naga untuk suguhan Lebaran 2023
Resep puding buah naga untuk suguhan Lebaran 2023 /Instagram.com/vitakwee

5. Lanjut membuat saus buah naga dengan cara memotong-motong 1 buah naga ukuran kecil kemudian blender sebentar.

6. Setelah itu, masukkan ke dalam panci dan tuangkan 200 ml air matang, sejumput garam, 1 sdm gula pasir (sesuaikan), aduk merata.

7. Masaklah sambil diaduk terus-menerus dan masukkan larutan tepung maizena, aduk merata kembali sampai mengental.

Baca Juga: Resep Puding Lumut Gula Merah untuk Takjil Buka Puasa yang Manis dan Disukai Keluarga

8. Setelah mengental tinggal angkat dan tuangkan ke atas puding sutra yang sudah mengeras secukupnya.

9. Puding sutra buah naga siap dikonsumsi.

10. Selamat mencoba.

Baca Juga: Resep Choco Almond Simple, Pakai 1 Bahan Ini Langsung Wangi Banget, Kue Kering Lebaran 2023

Demikianlah resep puding sutra buah naga. Segera simpan resepnya dan praktikkan supaya Anda memiliki suguhan Lebaran 2023 yang spesial banget karena rasanya lembut, manis, dan pasti bikin suka semua orang. Ikuti artikel lain di Google News.***

Halaman:

Editor: Fauzia Assilmy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x