Sepiring Nggak Cukup! Kentang Balado Ini Bikin Tamu Lebaran 2023 Tambah Terus, Resep Sederhana Rasa Bintang 5

- 14 April 2023, 13:51 WIB
Resep kentang balado sederhana rasa bintang lima untuk Lebaran 2023
Resep kentang balado sederhana rasa bintang lima untuk Lebaran 2023 /Instagram @sannysusanto

Baca Juga: Posting Instastory Bersama Yeontan, Kim Tae Hyung BTS Banjir Pujian dari Fans, Simak Berita Lengkapnya

Cara Membuat:

1. Ambil 5 buah kentang ukuran besar lalu kupas dan potong dadu. Rendam sesaat dalam air biasa atau air larutan garam agar lebih gurih dan getahnya hilang.

2. Setelah itu, goreng kentang dalam minyak goreng yang benar-benar panas sampai keemasan dan bagian luarnya berkulit atau kering. Angkat jika sudah matang dan sisihkan.

3. Berikutnya, ambil 5 buah buncis dan 1 papan pete. Kupas pete sedangkan untuk buncis dipotong pendek. Sisihkan dua bahan pelengkap sajian Lebaran 2023 tersebut.

Baca Juga: WAJIB TAHU! TIPS Aman dan Nyaman Menggunakan QRIS, Pembayaran Lancar Tanpa Alami Penipuan

4. Selanjutnya, buat bumbu halus dengan memasukkan 8 buah cabe merah besar, 5 buah cabe keriting, 1/2 buah tomat merah, 3 butir kemiri, 4 siung bawang merah, dan 2 siung bawang putih ke dalam blender.

5.Tuangkan sedikit air dan nyalakan blender sampai bumbu benar-benar halus. Matikan blender tersebut.

6. Lalu, tumis bumbu halus sampai harum dan tambahkan juga 3 lembar daun salam dan 1 batang sereh yang disimpul. Aduk merata dan tunggu sesaat sampai bumbu tampak kering.

7. Bumbu yang sudah kering artinya sudah tanak atau matang betul, jadi segera masukkan 2 sendok makan minyak goreng, buncis, dan pete. Masak hingga wangi.

Halaman:

Editor: Francisca Adita Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah