Isian Toples Jadul tapi Paling Banyak Diburu, Kue Kacang, Jadikan sebagai Suguhan Idul Fitri 2023

- 13 April 2023, 21:33 WIB
Resep dan cara membuat kue kacang untuk isian toples hari raya Idul Fitri 2023
Resep dan cara membuat kue kacang untuk isian toples hari raya Idul Fitri 2023 /Instagram @maysefry

6. Ambil adonan dan gilas adonan menggunakan rolling pen, lalu cetak sesuai selera masing-masing.

7. Letakkan dan tata adonan yang sudah dicetak tadi di atas loyang.

8. Beri olesan kuning telur di atasnya, lalu taburi wijen secukupnya, Anda bisa memberikan taburan lainnya sesuai selera masing-masing.

9. Siapkan oven yang sudah dipanaskan terlebih dahulu, panggang adonan kue kacang dengan menggunakan suhu 150 derajat Celcius selama 15 sampai 20 menit atau sampai olesannya berwarna golden brown.

Baca Juga: RESEP BARU! Gak Perlu Cetakan Mahal Bahan Sederhana Hasilkan Kue Kering Cantik hntuk Isian Toples Lebaran 2023

10. Jika kue kacang sudah matang keluarkan dari panggangan, lalu tunggu hingga dingin dan Tata di dalam toples.

11. Isian toples kue kacang siap disajikan untuk suguhan hari raya Idul Fitri 2023.

Selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x