Menu Sahur Ramadhan 2023 Sambal Tongkol, Bikin Selera Porsi Makan Meningkat, Auto Melek dan Tambah Nasi Terus

- 11 April 2023, 19:00 WIB
Resep dan cara membuat sambal tongkol sebagai lauk menu sahur
Resep dan cara membuat sambal tongkol sebagai lauk menu sahur /Instagram @vendi_alexander

6. Jika sudah enak angkat, lalu hidangkan selagi hangat bersama dengan nasi hangat, cara makannya diurap dengan nasi hangat makin lezat.

7. Sajikan sambal tongkol untuk lauk menu sahur Anda, Anda bisa menyimpannya untuk menu buka puasa nantinya.

Jika Anda ingin menambahkan lauk pendamping sambal tongkol, Anda bisa menyajikan dengan kuah bening seperti sayur bayam dan kuah bening lainnya.

Baca Juga: Artis dan Model Korea Selatan Jung Chae Yul Ditemukan Meninggal Dunia di Rumah, Sempat Posting 'Ayo Tertawa'

Anda juga bisa menyajikan sambal ke tongkol untuk lauk menu ramah tamah di berbagai acara, mulai dari acara formal hingga acara non formal.

Dijamin tekstur rasanya sangat lezat rasa gurih dan pedasnya sangatlah pas, jika dinikmati bersama dengan nasi hangat saja sudah sangatlah cukup, bikin Anda terus-terusan bertambah nasi.

Itulah tadi resep sambal tongkol yang sangat mudah dan bisa Anda sajikan sebagai lauk menu sahur Anda di bulan Ramadhan, maupun lauk sehari-hari di selain bulan Ramadhan.

Selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah