Jika Punya Pisang, Coba Diolah Jadi Kue Mandafa Khas Bugis Saja Untuk Takjil Buka Puasa

- 11 April 2023, 04:29 WIB
Olah pisang menjadi kue mandafa khas Bugis untuk takjil buka puasa yang manis dan lembut
Olah pisang menjadi kue mandafa khas Bugis untuk takjil buka puasa yang manis dan lembut /YouTube atha naufal
  1. Kemudian masukkan juga 1 ½ sendok teh garam lalu tambahkan dengan 2 saset susu kental manis, aduk hingga tercampur rata.

 

  1. Terakhir tuangkan 750 ml santan kelapa lalu masak lapisan santan tersebut diatas api sedang cenderung kecil sambil terus diaduk hingga mendidih.

Baca Juga: Isian Toples Kue Lebaran 2023 Buat Keripik Bawang yang Gurih dan Garing, Bikin Susah Berhenti Makan!

  1. Jika sudah mendidih, tuangkan ke dalam wadah berisi kue mandafa yang sudah dikukus sebelumnya lalu kukus kembali selama kurang lebih 10 menit.

 

  1. Setelah 10 menit, matikan kompor lalu angkat kue mandafa khas Bugis yang telah matang dan diamkan sementara agar suhu panasnya menurun lalu siap disajikan.***

 

Halaman:

Editor: Ananda Nuraini

Sumber: YouTube atha naufal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x