Cara Mudah dan Cepat Membuat Donat Empuk Lembut Tanpa Mixer, Cocok Jadi Ide Jualan Takjil 2023, Pasti Laris!

- 10 April 2023, 19:47 WIB
Resep mudah dan cepat membuat donat yang empuk super lembut
Resep mudah dan cepat membuat donat yang empuk super lembut /YouTube Dapur Mamike.

11. Lalu, bagi adonannya menjadi beberapa bagian atau kurang lebih 30 gram per adonan.

12. Setelah itu, bulat-bulatkan semua bagiannya hingga halus.

Baca Juga: Takjil Enak dari Olahan Labu Kuning, Ide Jualan Terlaris 2023, Empuk Manis Gurih!

13. Setelah semuanya selesai dibulatkan, tutup adonannya dengan plastik dan diamkan selama 15 menit.

14. Setelah 15 menit, buka tutupnya. Kemudian, ambil 1 adonan. Lalu, pipihkan sedikit dan lubangi bagian tengahnya. Lakukan hingga semua selesai.

15. Setelah semuanya selesai, siapkan teflon dan panaskan minyak secukupnya.

16. Setelah minyaknya panas, masukkan adonan donat dan goreng dengan api terkecil hingga kedua sisinya berwarna kuning kecokelatan.

17. Jika kedua sisinya sudah berwarna kuning kecokelatan, angkat dan tiriskan. Sajikan.

Selamat mencoba! ***

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x