Cara Membuat Tempe Goreng Ketumbar untuk Menu Takjil Hari Ini, Nikmat Dimakan dengan Sambal Kecap!

- 7 April 2023, 16:54 WIB
Resep tempe goreng ketumbar untuk menu takjil hari ini
Resep tempe goreng ketumbar untuk menu takjil hari ini /Instagram @nengfirsa120

BERITASUKOHARJO.com – Sudah tahu mau masak apa untuk menu takjil hari ini? Coba buat tempe goreng ketumbar pakai resep dan cara membuat yang ada di artikel ini.

 

Disebut tempe goreng ketumbar karena pada resep yang digunakan, bahan tempe dimarinasi terlebih dahulu menggunakan ketumbar, bawang putih, garam, dan sedikit air.

Rasanya akan semakin lezat jika kamu membuat tempe goreng ketumbar pakai resep dan cara membuat yang akan dijelaskan di sini untuk dijadikan menu takjil.

Kamu bisa membuat tempe goreng ketumbar untuk menu takjil hari ini dan akan semakin nikmat rasanya jika dimakan dengan sambal kecap.

Yuk! Langsung saja kita simak resep dan cara membuat tempe goreng ketumbar untuk menu takjil hari ini yang telah dirangkum BeritaSukoharjo.com melalui akun Instagram @nengfirsa120, dimakan dengan sambal kecap rasanya lebih nikmat, loh!

Baca Juga: Awalnya Nori Biasa, Olah Bareng Ayam atau Udang Jadi Seenak Ini! Ide Cemilan Buka Puasa

 

Halaman:

Editor: Rihan Afifah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x