TANPA CETAKAN! Resep Choco Green Tea, Variasi Kue Kering Lebaran 2023 Cuma Pakai Garpu, Bisa Jadi Ide Usaha

- 7 April 2023, 10:42 WIB
Resep choco green tea varian baru dari kue kering Lebaran 2023.
Resep choco green tea varian baru dari kue kering Lebaran 2023. /YouTube PAP COOK

Cara Membuat:

1. Langkah pertama, siapkan wadah lalu masukkan 160 gr margarin yang sudah di mix butter dengan perbandingan 100 gr butter dan 60 gr margarin.

2. Saring dan masukkan 60 gr gula halus dan ½ sdt vanili cair atau bubuk. Setelah itu mixer dengan kecepatan rendah hingga adonan tercampur rata dan warnanya pucat.

3. Matikan mixer lalu tambahkan 1 butir kuning telur dan mixer kembali sampai tercampur rata.

4. Setelah itu, masukkan 30 gr tepung maizena, 1 saset susu bubuk putih dengan cara diayak agar tidak ada yang menggumpal.

5. Aduk-aduk semua adonan menggunakan spatula sampai tercampur rata lalu tambahkan 250 gr tepung terigu secara bertahap dan sambil disaring.

Baca Juga: Resep Kue Satu Ngeprul dan Putih untuk Isian Toples Lebaran, Ada Trik Biar Anti Gagal

6. Aduk sebentar menggunakan spatula lalu lanjut uleni menggunakan tangan sampai kalis.

7. Siapkan sendok takar ukuran 5 ml lalu cetak adonan sampai semuanya habis.

8. Siapkan loyang lalu olesi tipis-tips dengan margarin dan alas dengan kertas roti. Ambil satu adonan lalu bulatkan dan bentuk sedikit lonjong.

Halaman:

Editor: Dhea Claudia Buhang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah