PEMULA WAJIB COBAIN RESEP INI! Kue Kering Sagu Keju Tanpa Mixer dan Oven, Hasilnya Lembut Dijamin Anti Gagal

- 2 April 2023, 21:36 WIB
Resep kue sagu keju tanpa mixer dan tanpa oven
Resep kue sagu keju tanpa mixer dan tanpa oven /YouTube Puguh Kristanto Kitchen.

BERITASUKOHARJO.com - Pengen bikin jajanan Lebaran dari kue kering sagu keju  tapi tidak ada mixer dan oven? Tenang aja, kamu bisa pakai resep ini untuk membuatnya, dijamin 100 persen berhasil.

Bagi kamu yang masih pertama kali bikin kue kering dari sagu keju ini, kamu wajib simak dulu resep yang akan dijelaskan dalam artikel ini. Sederhana dan pastinya mudah banget cara buatnya.

Meskipun tanpa oven dan tanpa mixer untuk membuat adonan kue kering sagu keju ini, hasilnya tetap enak lho.

Baca Juga: Jadwal Imsakiyah Khusus Kabupaten Banyuwangi, Tanggal 12-30 Ramadhan 1444 H Menurut Bimas Kementerian Agama

Dijamin anti gagal dan lembut teksturnya. Bikin tamu Lebaran kamu ketagihan menikmati kue kering sagu keju buatan kamu.

Pasti sudah nggak sabar kan, pengen segera bikin jajanan untuk suguhan Lebaran dari kue kering sagu keju ini?

Berikut resep lengkapnya serta bahan-bahan yang dibutuhkan. Catat dan praktikkan sendiri di rumah ya.

Telah dirangkum oleh BeritaSukoharjo.com dari kanal YouTube Puguh Kristanto Kitchen, berikut resep untuk membuat kue kering dari sagu keju tanpa oven dan tanpa mixer.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x