Ikuti Tips Praktis Resep Nastar Gulung Motif, Lebih Hemat Waktu, Hasilnya Cantik untuk Isian Toples Lebaran!

- 2 April 2023, 14:47 WIB
Tips praktis resep nastar gulung motif yang cantik, enak, dan lumer.
Tips praktis resep nastar gulung motif yang cantik, enak, dan lumer. /YouTube Ayo Masak Ayo Makan

- Penjepit nastar

 Kuas nastar ukuran s

Baca Juga: Resep Tongkol Suwir Kemangi yang Gurih dan Wangi, Sangat Enak Dinikmati untuk Menu Buka Puasa Ramadhan 2023

Cara Membuat:

1. Langkah pertama, mixer 100 gr margarin dan 100 gr mentega dengan kecepatan tinggi, lalu tambahkan 40-50 gr gula halus sambil terus di mixer sampai creamy.

2. Setelah itu, masukkan 2 butir telur lalu mixer kembali selama 1-2 menit.

3. Selanjutnya, masukkan 25 gr tepung maizena, dan 25 gr susu bubuk, dan 250 gr tepung terigu dan lanjut mixer cukup sampai tercampur rata saja.

4. Setelah tercampur rata, uleni semua adonan menggunakan tangan sampai tercampur rata dan kalis.

5. Selanjutnya, ambil 500 gr selai nanas lalu buat bentuk memanjang menggunakan plastik dengan ketinggian atau ketebalan 1 cm.

6. Setelah itu, ambil sedikit adonan nastar lalu uleni kembali sampai halus sebentar lalu bungkus dengan plastik dan uleni sampai ketebalan 0,5 cm.

Halaman:

Editor: Dhea Claudia Buhang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x